Ekspor CPO agar tak Diwajibkan Pakai Kapal Nasional

Selasa, 16 Juni 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI) meminta agar Pemerintah Indonesia dapat meminimalisasi berbagai peraturan yang berpotensi menghambat kinerja ekspor, termasuk kewajiban penggunaan kapal nasional. Ketua Umum GAPKI Joko Supriyono mengatakan di tengah melemahnya permintaan dunia terhadap minyak sawit (CPO), Pemerintah diharapkan meminimalisasi hambatan kewajiban menggunakan kapal nasional yang dinilai berpotensi … Read more

Pandemi COVID-19 Dijadikan Peluang Penguatan Ekonomi Nasional

Selasa, 16 Juni 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Perubahan berbagai tatanan kehidupan akibat pandemi COVID-19 dinilai tidak hanya melahirkan tantangan baru, tapi juga sekaligus melahirkan berbagai peluang baru dalam kegiatan ekonomi dan dunia usaha. Kondisi ini menuntut adanya pola baru dalam pendekatan kebijakan di berbagai sektor ekonomi, baik dalam tataran kebijakan (pemerintah) maupun dunia usaha, agar pandemi ini … Read more

Maskapai Penerbangan Diizinkan Naikkan Tarif

Selasa, 16 Juni 2020 J akarta, MINDCOMMONLINE.COM-Pemerintah melalui Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi mengizinkan maskapai penerbangan untuk menaikkan tarif sesuai ketentuan tarif batas atas (TBA) agar perusahaan bisa tetap bertahan di masa pandemi Covid-19. “Silakan kalau mau dimanfaatkan peluang untuk menaikkan harga tiket pesawat sesuai ketentuan tarif batas atas. Saat ini harga batas itu … Read more

Sebanyak 1.145 Pengguna KRL Beralih ke Bus Gratis

Selasa, 16 Juni 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Sebanyak 1.145 pengguna kereta rel listrik (KRL) pada Senin (15/6) pagi beralih menggunakan 82 bus alternatif yang disediakan oleh lintas instansi meliputi Kementerian Perhubungan, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dan Pemerintah Kota Bogor. Pelayanan bus gratis ini disediakan sebagai angkutan alternatif bagi pengguna KRL sehingga tidak terjadi penumpukan penumpang di KRL … Read more

Ada Gerhana Matahari Cincin 21 Juni

Senin, 15 Juni 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika melaporkan, Gerhana Matahari Cincin akan terjadi pada Ahad (21/6). Wilayah yang terlewati jalur cincin pada Gerhana Matahari Cincin 21 Juni 2020 ini adalah Kongo, Sudan Selatan, Ethiopia, Yaman, Oman, Pakistan, India, Cina, dan Samudera Pasifik. GMC 21 Juni 2020 ini juga dapat diamati … Read more

Ahli Epidemiologi: Angka Kasus COVID-19 Melonjak Bukan Berarti Keadaan Semakin Buruk

Senin, 15 Juni 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Meningkatnya angka kasus COVID-19 yang dilaporkan setiap harinya belum tentu kemudian dapat diartikan bahwa keadaan semakin buruk dan perjuangan dalam melawan pandemi gagal. Ahli Epidemiologi dan Informatika Penyakit Menular dari Tim Pakar Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 (Gugus Tugas Nasional), Dewi Nur Aisyah mengatakan bahwa kenaikan angka kasus … Read more

Gempa M5,7 Guncang Halmahera Utara, Warga Rasakan Guncangan Sedang

Senin, 15 Juni 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Guncangan gempa dirasakan sedang oleh warga di Kabupaten Halmahera Utara, Maluku Utara, Senin (15/6) sekitar pukul 11.15 WIB. Gempa dengan magnitudo 5,7 berada pada kedalaman 97 km. Kepala Bidang Kedarurat dan Logistik BPBD Kabupaten Halmahera Utara Henny menyampaikan bahwa warga merasakan guncangan sedang dengan durasi sekitar 3 detik. … Read more

Kementerian PUPR Dukung Implementasi Perpres 60 Tahun 2020

Senin, 15 Juni 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM –  Presiden Joko Widodo telah menetapkan Peraturan Presiden ( Perpres) Nomor 60 Tahun 2020 tentang Rencana Tata Ruang Kawasan Perkotaan Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi, Puncak, dan Cianjur (Jabodetabek-Punjur) pada 16 April 2020 dengan jangka waktu pelaksanaan dari 2020 – 2039. Aturan tersebut merupakan revisi atas Perpres Nomor 54 … Read more

Distrik Kaureh Papua Dialiri Listrik 24 Jam

Senin, 15 Juni 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Tingkatkan aktivitas dan dukung geliat ekonomi masyarakat di Distrik Kaereh Papua, PLN berhasil menyalakan listrik di daerah tersebut 24 jam, kini warga bisa menikmati terangnya listrik seharian penuh. Kaureh merupakan salah satu Distrik yang berada di Kabupaten Jayapura. Perjalanan menuju Distrik Kaureh tidaklah mudah, harus ditempuh selama 5 … Read more

Pertamina Dukung Percepatan Pemulihan UMKM Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

Senin, 15 Juni 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Pertamina mendukung program Pemerintah dalam upaya percepatan pemulihan ekonomi nasional melalui pemberdayaan UMKM sektor pariwisata dan ekonomi kreatif.   Dukungan tersebut disampaikan Pertamina dalam Webinar yang diselenggarakan Kemenko Maritim dan Investasi dengan tema Penyediaan dan Akses Permodalan UMKM Sektor Pariwisata dan Ekonomi Kreatif yang dilaksanakan pada Jumat, 12 Mei … Read more