Kemendag Dukung Digitalisasi Kredit Permodalan untuk UMKM
Selasa, 21 Juli 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Kementerian Perdagangan turut mendukung Digital Kredit UMKM (DigiKu) yang diluncurkan pemerintah pada Jumat (17/7). Dukungan ini merupakan bentuk komitmen Kemendag dalam meningkatkan kapasitas usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), khususnya melalui program dukungan permodalan secara daring. Kemendag juga mendukung pihak perbankan yang tergabung dalam Himpunan Bank Milik Negara … Read more