Jokowi: Target SDGs tidak Boleh Turun
Kamis, 17 Desember 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan, target tujuan pembangunan berkelanjutan (Suistanable Development Goals/SDGs) tidak boleh diturunkan meski tantangan yang dihadapi kian sulit karena pandemi COVID-19. “Tantangan ini tidak boleh menyurutkan semangat kita dan tidak boleh menurunkan target SDGs kita. Kita harus cari cara-cara baru, cari terobosoan baru agar kita bisa melakukan … Read more