Industri Logam Dasar Diprediksi Tumbuh 3,54% pada 2021

Jumat, 26 Maret 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita memprediksi sektor industri logam dasar pada 2021 tumbuh 3,54%. Hal tersebut menunjukkan industri baja merupakan industri high resilience yang mampu bertahan di tengah pandemi COVID-19 dan siap untuk kembali meningkatkan kemampuan dan kinerjanya pada tahun ini. “Pada masa pandemi COVID-19, sektor industri logam dasar tetap … Read more

Bosnia dan Herzegovina Membuka Peluang Kerja Sama Industri Halal

Jumat, 26 Maret 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Pemerintah Bosnia dan Herzegovina menyoroti potensi besar perdagangan produk halal dalam kerja sama ekonomi dengan Indonesia, mengingat kedua negara yang sama-sama memiliki mayoritas penduduk Muslim. “Kita tahu bahwa Indonesia memiliki kesamaan dengan Bosnia dan Herzegovina terkait mayoritas populasi Muslim di kedua negara, oleh karena itu produk halal dapat menjadi kesempatan … Read more

Pemerintah Diminta Berimbang soal Regulasi Industri Tembakau

Jumat, 26 Maret 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Asosiasi Petani Tembakau Indonesia (APTI) meminta Pemerintah diminta bersikap adil terhadap petani dan pelaku Industri Hasil Tembakau (IHT) mengingat besarnya kontribusi industri ini terhadap pendapatan negara. Selama ini IHT telah menyumbang banyak pendapatan negara lewat cukai. Kementerian Keuangan mencatat penerimaan cukai hasil tembakau (CHT) per November 2020 mencapai Rp 146 … Read more

Maksimalkan IA-CEPA untuk Stabilkan Harga Daging Sapi

Jumat, 26 Maret 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Pemerintah disarankan untuk memaksimalkan kemitraan Indonesia-Australia Comprehensive Economic Partnership Agreement (IA-CEPA), guna  mengatasi tingginya harga daging sapi. “Melalui IA-CEPA, Indonesia dapat memetik banyak manfaat, salah satunya adalah pada pengembangan industri olahan makanan dan minuman,” kata peneliti Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) Pingkan Audrine Kosijungan, Jumat (26/3). Menurut dia, sejumlah … Read more

Pulihkan Ekonomi, Airlangga Ajak Dunia Usaha Tingkatkan Investasi

Jumat, 26 Maret 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengajak dunia usaha untuk bekerja sama dengan pemerintah meningkatkan investasi dan mendorong pertumbuhan ekonomi. “Kita butuh strategi dan upaya ekstra untuk berhasil menangani pandemi dan memulihkan ekonomi. Kita tidak bisa jika hanya menggunakan pendekatan biasa,” ujar Menko Airlangga saat menjadi narasumber di acara daring … Read more

Pengelola Kawasan Industri Diisyaratkan untuk Ekspansi

Jumat, 26 Maret 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM- Pengelola kawasan industri didorong untuk terus melakukan ekspansi, guna merebut peluang adanya rencana investasi baru dan relokasi pabrik dari sejumlah sektor manufaktur skala global. Langkah strategis itu diyakini dapat memacu pemulihan ekonomi nasional di tengah dampak pandemi COVID-19. “Salah satu kebijakan yang dijalankan Kemenperin dalam memacu pertumbuhan sektor industri, … Read more

Peserta Program Vaksinasi Gotong-royong capai 17.387 Perusahaan

Jumat, 26 Maret 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Jumlah perusahaan yang telah mendaftarkan  karyawannya untuk menjadi peserta program vaksinasi gotong royong– yang pelaksanaanya ditargetkan pertengahan April 2021– hingga kini sudah mencapai 17.387 perusahaan lebih. “Jumlah pendaftar mengalami penambahan sejak tahap pertama pendaftaran dibuka. Hingga kini Batch 2 ditutup, total pendaftar mencapai sedikitnya 17.387 perusahaan dengan total vaksinasi mencapai … Read more

Saham PT Sunter Lakeside Hotel Tbk. Jadi Efek Syariah

Kamis, 25 Maret 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Otoritas Jasa Keuangan telah menerbitkan satu Keputusan Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan terkait dengan penetapan Efek Syariah yaitu Keputusan Nomor: KEP-11/D.04/2021 tentang Penetapan Saham PT Sunter Lakeside Hotel Tbk. sebagai Efek Syariah pada tanggal 18 Maret 2021. Dengan dikeluarkannya Keputusan Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan tersebut, maka Efek tersebut masuk dalam Daftar … Read more

OJK Bekukan Kegiatan Usaha PT Panen Arta Indonesia Multifinance

Kamis, 25 Maret 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – ​Otoritas Jasa Keuangan (OJK) membekukan kegiatan usaha PT Panen Arta Indonesia Multifinance karena tidak memenuhi ketentuan di bidang Perusahaan Pembiayaan. Keputusan tersebut dituangkan dalam Nomor S-64/NB.2/2021 tanggal 18 Februari 2021. Otoritas Jasa Keuangan telah membekukan kegiatan usaha Perusahaan Pembiayaan atas pelanggaran ketentuan Pasal 112 ayat (6) Peraturan Otoritas … Read more

BMKG Tingkatkan Observasi Laut Hadapi Perubahan Iklim

Kamis, 25 Maret 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Memperingati Hari Meteorologi Dunia (HMD) ke-71, Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) makin menguatkan observasi dan analisis Meteorologi, Klimatologi dan Oseanografi di perairan Indonesia, guna menghadapi berbagai tantangan akibat perubahan iklim. “Semangat HMD tahun 2021 penting bagi BMKG dan Indonesia dalam rangka penguatan dan peningkatan observasi meteorologi dan … Read more