Ini Prioritas Kementerian PUPR Dukung Penanganan Darurat Bencana Banjir Bandang dan Longsor NTT – NTB

Selasa, 20 April 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Tiga hal menjadi prioritas Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat dalam mendukung penanganan bencana di NTT dan NTB di yakni percepatan peningkatan konektivitas untuk mempermudah pendistribusian logistik, proses evakuasi, dan ketersediaan sarana dan prasarana dasar masyarakat terdampak bencana. Hal itu disampaikan Ketua Satuan Tugas (Satgas) Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana … Read more

Tambak Udang Ini Jadi Penggerak Ekonomi Pesisir Cianjur

Selasa, 20 April 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Keberadaan percontohan klaster tambak udang berkelanjutan yang merupakan hasil kerja sama Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) dengan Perum Perhutani sebagai pemilik lahan di Cidaun, Kabupaten Cianjur, Provinsi Jawa Barat mendulang banyak apresiasi. Percontohan tambak udang berkelanjutan berhasil menggerakkan ekonomi setempat. “Alhamdulillah awalnya kami minim sekali terkait informasi teknologi … Read more

Sempat Terperangkap Jaring Rumpon, Penyu Belimbing Berhasil Diselamatkan

Selasa, 20 April 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Kementerian Kelautan dan Perikanan melalui Balai Pengelolaan Sumberdaya Pesisir dan Laut (BPSPL) Makassar, Direktorat Jenderal Pengelolaan Ruang Laut (DJPRL) Wilayah Kerja (Wilker) Palu bersama dengan Dinas Perikanan Kabupaten Buol, Dinas Lingkungan Hidup Kab. Buol, Komandan Pos TNI AL Kab. Buol, Pengawas Perikanan (PSDKP) Kab. Buol dan Komunitas Pemerhati … Read more

Pacu Ekspor Produk UMKM Indonesia, Kemendag Dorong Pemanfaatan Perjanjian Dagang Internasional

Selasa, 20 April 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Wakil Menteri Perdagangan Jerry Sambuaga menyampaikan, Kementerian Perdagangan akan selalu mendorong ekspor produk usaha kecil dan menengah (UKM) Indonesia memasuki pasar global. Salah satunya, dengan memanfaatkan perjanjian perdagangan internasional. Hal ini disampaikan Wamendag Jerry dalam Konferensi 500K Eksportir Baru dengan tema‘Memacu Ekspor UKM’ yang diselenggarakan secara virtual, Senin … Read more

Industri Makanan dan Minuman Diakselerasi Menuju Transformasi Digital

Selasa, 20 April 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Industri makanan dan minuman merupakan salah satu sektor yang mendapat prioritas pengembangan, antara lain dipacu untuk menerapkan teknologi industri 4.0. Transformasi digital ini dinilai membawa dampak positif terhadap peningkatan investasi dan produktivitas di sektor industri dan menciptakan tenaga kerja yang kompeten. “Artinya, industri 4.0 memberikan multiplier effect bagi perekonomian nasional. Apalagi, … Read more

Kemenperin Dorong Peran Tech Startup Dukung Transformasi Sektor Industri

Selasa, 20 April 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Kementerian Perindustrian terus mendorong peran perusahaan rintisan bidang teknologi (tech startup) untuk mendukung percepatan transformasi digital di sektor industri. Hal ini merupakan wujud nyata dari implementasi program prioritas pada peta jalan Making Indonesia 4.0. “Kami di Direktorat Jenderal Industri Kecil, Menengah, dan Aneka (IKMA), selain sebagai pembina para pelaku … Read more

Bogor Jual Wisata Olahraga untuk Pulihkan Ekonomi

Senin, 19 April 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor, Jawa Barat memilih untuk mengedepankan dan menjual pariwisata sektor olahraga, guna memulihkan perekonomian di “Kota Hujan” ini dari imbas pandemi COVID-19. “Diharapkan event-event sport itu bisa mendukung pariwisata yang berdampak pada banyaknya jumlah kunjungan dan lamanya kunjungan ke Kabupaten Bogor,” ungkap Komite Percepatan Pembangunan Strategis Kabupaten … Read more

Destinasi Pariwisata Super Prioritas akan Miliki Wisata Otomotif

Senin, 19 April 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM- Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno menyatakan, setiap Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) nantinya akan memiliki wisata berbasis otomotif Sandi dalam acara bincang-bincang di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) Hybrid 2021 di Jiexpo Kemayoran, Jakarta, Minggu (18/4), menyebut bahwa sejumlah DPSP … Read more

Pembangunan Infrastruktur Wisata Baluran Sudah Diprioritaskan

Senin, 19 April 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM- Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas Suharso Monoarfa menyatakan pembangunan infrastruktur sejumlah tujuan wisata pantai di kawasan Taman Nasional Baluran Situbondo, Jawa Timur, sudah masuk prioritas nasional. “Pembangunan infrastruktur tujuan wisata Merak-Baluran masuk prioritas nasional. Yang penting daerah menjaganya dengan baik, karena ujung tombaknya pemerintah daerah,” ujar Suharso, Minggu (18/4). … Read more

Larangan Ekspor Benih Lobster agar Dibuat dalam Regulasi Tertulis

Senin, 19 April 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Komitmen Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melarang ekspor benih lobster perlu segera dituangkan dalam bentuk regulasi tertulis, karena kebijakan tersebut dinilai sebagai contoh kongkret program ramah lingkungan. “(Larangan ekspor benih lobster) jelas berdampak (ke lingkungan),” kata Direktur Eksekutif Pusat Kajian Maritim untuk Kemanusiaan Abdul Halim di Jakarta, Senin (19/4). Untuk … Read more