Kementerian PUPR Dorong Program Bijak Kelola Sampah Bareng Waste4Change
Kamis, 30 Desember 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) bersama Waste4Change PT. Wasteforchange Alam Indonesia (WAI) mengadakan kunjungan ke Tempat Pembuangan Sampah Terpadu (TPST) yang berlokasi di Bantargebang Kota Bekasi, Selasa (28/12/2021). Kunjungan tersebut mengikutsertakan sebanyak 25 orang Generasi Muda PUPR dimaksudkan untuk mengedukasi dan memperluas partisipasi terkait komitmen Kementerian PUPR … Read more