Indonesia Tawarkan Suplemen Pertanian ke Nigeria
Senin, 25 Juli 2022 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Nigeria sedang menjajaki kemungkinan mendapatkan beberapa produk suplemen pertanian dari Indonesia, seperti vitamin tanaman dan vitamin ternak. Peluang tersebut rupanya disambut baik Nigeria.Demikian terangkum dalam penjajakan bisnis (business matching) Indonesia dengan Nigeria yang digelar secara hibrida di Ikeja, Nigeria, Jumat (22/7). Penjajakan diinisiasi Indonesian Trade Promotion Center(ITPC) Lagos … Read more