Pascabanjir dan Longsor Kota Manado, Warga Lakukan Pembersihan
Selasa, 31 Januari 2023 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – B anjir yang sempat melanda Kota Manado, Provinsi Sulawesi Utara, telah surut pada Ahad (29/1). Perkembangan pada hari itu, pukul 21.00 WIB, warga setempat disibukkan dengan pembersihan material sampah dan lumpur yang terbawa saat bencana ini terjadi pada Jumat lalu (27/1). Warga dan petugas terkait melakukan pembersihan, termasuk … Read more