Ungguli ASEAN dan Korea, PMI Manufaktur Indonesia Tembus Rekor Tertinggi

Kamis, 3 Juni 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Tingkat ekspansi di sektor manufaktur Indonesia mencapai rekor baru pada Mei 2021. Ini tercermin dari catatan Purchasing Managers’ Index (PMI) Manufaktur Indonesia yang menembus level 55,3 pada bulan Mei, sesuai yang dirilis oleh IHS Markit. Capaian tersebut naik signifikan dibanding bulan April yang berada di posisi 54,6. Angka PMI di … Read more

Pemerintah Terbitkan Dua Seri Sukuk Negara Senilai Rp 3 Triliun Secara Private Placement

Kamis, 3 Juni 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Pemerintah menerbitkan Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) dengan cara Private Placement pada tanggal 2 Juni 2021 dengan nilai nominal sebesar Rp 3 triliun. Terdiri dari Rp 2 triliun untuk SBSN seri PBS-026, dan Rp 1 triliun untuk SBSN seri PBS-003. “Status kedua seri SBSN yang diterbitkan dapat diperdagangkan (tradable),”bunyi keterangan … Read more

Lelang Sukuk Negara Serap Rp 11 Triliun

Kamis, 3 Juni 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Total penawaran yang masuk dalam lelang enam seri Sukuk Negara, Rabu (2/6), sebesar Rp 44,645 triliun,. Sementara jumlah yang dimenangkan pemerintah tak mencapai separuhnya. “Total nominal yang dimenangkan dari keenam seri yang ditawarkan tersebut adalah Rp 11 triliun,” bunyi keterangan resmi Ditjen Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko Kementerian Keuangan, … Read more

Delapan Perusahaan Ditunjuk Jadi Pemungut PPN PMSE

Kamis, 3 Juni 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Direktur Jenderal Pajak telah menunjuk delapan perusahaan yang memenuhi kriteria sebagai Pemungut Pajak Pertambahan Nilai (PPN) Perdagangan Melalui Sistem Elektonik (PMSE) atas produk digital yang dijual kepada pelanggan di Indonesia. Delapan pelaku usaha tersebut yakni: TunnelBear LLC Xsolla (USA), Inc. Paddle.com Market Limited Pluralsight, LLC Automattic Inc Woocommerce … Read more

LPS Turunkan Tingkat Bunga Penjaminan 25 bps

Senin, 31 Mei 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) pada Rapat Dewan Komisioner (RDK), hari Kamis, 27 Mei 2021 telah menetapkan kebijakan untuk menurunkan Tingkat Bunga Penjaminan LPS bagi Bank Umum dan BPR masing masing sebesar 25 bps. Keputusan tersebut diambil dengan mempertimbangkan arah suku bunga pasar yang menurun, kondisi makro ekonomi dan … Read more

Pulihkan Ekonomi Nasional OJK Dorong Potensi Ekonomi Baru

Senin, 31 Mei 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menilai sektor jasa keuangan hingga data April 2021 masih solid dengan indikator permodalan dan likuiditas yang tersedia serta risiko kredit yang terjaga. OJK menilai pemulihan ekonomi global terus berlanjut seiring pulihnya aktivitas perekonomian negara ekonomi utama dunia. Di domestik, indikator perekonomian seperti sektor rumah … Read more

Ini Update Prakiraan Cuaca di Wilayah Indonesia Periode 31 Mei-07 Juni 2021

Senin, 31 Mei 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memonitor perkembangan bibit siklon tropis (Sistem Depresi Tropis 04W) yang terdeteksi tumbuh pada tanggal 30 Mei 2021, pukul 07.00 wib) di sekitar Samudera Pasifik Barat daya sebelah Timur-Tenggara Filipina (5.9° LU 133.1°BT). Kecepatan angin maksimum di sekitar Sistem Depresi Tropis tersebut (Sistem … Read more

Pasien Covid-19 yang Sembuh Capai 1.654.557 Orang

Senin, 31 Mei 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Perkembangan pasien Covid-19 yang sembuh per 28 Mei 2021, jumlahnya sudah melebihi angka 1,6 juta orang atau angka tepatnya bertambah menjadi 1.654.557 orang dengan persentasenya di angka 91,7%. Angka kesembuhan kumulatif ini meningkat dengan adanya penambahan pasien sembuh harian sebanyak 5.370 orang.  Untuk jumlah kasus aktif atau pasien … Read more

Kementerian PUPR Selesaikan Revitalisasi Empat Destinasi Wisata di Temanggung

Senin, 31 Mei 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Pariwisata diyakini sebagai salah satu sektor strategis yang dapat membantu meningkatkan Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN). Salah satu wilayah yang memiliki potensi pariwisata sangat besar adalah Provinsi Jawa Tengah. Di samping Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) Borobudur, terdapat sejumlah destinasi wisata yang layak disambangi, misalnya di Kabupaten Temanggung. “Dalam … Read more

Dukung Penggunaan Bahan Bakar Sulfur Rendah, PT Pertamina International Shipping Hadirkan Floating Storage LSFO di Cilacap

Senin, 31 Mei 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – PT Pertamina International Shipping (PIS), subholding shipping PT Pertamina (Persero) merilis Floating Storage untuk pelayanan pengisian bahan bakar (bunker) rendah sulfur atau Low Sulphur Fuel Oil (LSFO) di Cilacap mulai 5 Mei 2021.  Pelayanan bunker LSFO di Cilacap merupakan realisasi dari komitmen PIS untuk turut berpartisipasi dalam upaya mengurangi polusi … Read more