Faktor Pemberitaan Salah Satu Penyebab Rupiah Melemah
Rabu, 31 Januari 2024 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo menilai pemberitaan jadi salah satu faktor yang berdampak terhadap pelemahan nilai tukar rupiah saat ini. Faktor pemberitaan turut berkontribusi selain faktor permintaan dan penawaran (supply & demand). “Perkembangan harga apapun baik, inflasi ataupun nilai tukar, selalu dipengaruhi dua faktor utama, yaitu satu faktor fundamental … Read more