Bekasi sebagai Destinasi Investasi Unggulan Tertinggi Indonesia

Selasa, 19 Desember 2023 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Kabupaten Bekasi, Jawa Barat yang menjadi lokasi ribuan perusahaan di sejumlah kawasan industri terbesar terpilih sebagai destinasi investasi unggulan tertinggi Indonesia pada sektor industri manufaktur. Penjabat Bupati Bekasi Dani Ramdan mengatakan Kabupaten Bekasi terpilih menjadi destinasi penanaman modal unggulan tertinggi Indonesia pada agenda rapat koordinasi nasional berkaitan dengan investasi. “Ya … Read more

Relief Bersejarah di Hotel Grand Inna Bali Dijamin tak Terganggu Revitalisasi

Selasa, 19 Desember 2023 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Anak usaha PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero), PT Hotel Indonesia Natour (HIN) memastikan nilai warisan relief bersejarah di lobby Hotel Grand Inna Bali Beach yang direvitalisasi dalam proyek pengembangan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Kesehatan Sanur tetap terjaga. Revitalisasi Grand Inna Bali Beach menjadi hotel bintang lima di area KEK Sanur diharapkan dapat menjadi … Read more

Peningkatan Ekspor nonmigas di Kawasan PEA Dipengaruhi Implementasi IUAE-CEPA

Selasa, 19 Desember 2023 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan menyatakan peningkatan ekspor nonmigas di kawasan Persatuan Emirat Arab (PEA) pada November 2023 dipengaruhi oleh implementasi Indonesia-United Arab Emirates Comprehensive Economic Partnership Agreement (IUAE-CEPA). Menurut  dia, PEA merupakan salah satu negara mitra dagang Indonesia dengan peningkatan ekspor nonmigas sebesar 2,73% secara month on month (MoM). “Peningkatan ekspor nonmigas Indonesia … Read more

Bebas Visa Kunjungan upaya Ciptakan Pariwisata Berkualitas

Selasa, 19 Desember 2023 Jakarta,MINDCOMMONLINE.COM-Usulan 20 negara agar mendapatkan bebas visa kunjungan ke Indonesia merupakan salah satu upaya untuk menciptakan pariwisata yang berkualitas. “Bebas visa kunjungan ini sangat menentukan kunjungan wisatawan di tahun 2024 oleh karena itu kami konsisten bidik wisatawan yang berkualitas dan berkelanjutan,” kata Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno … Read more

Nindya Karya-KITB Kerja Sama Bangun Jaringan Air Bersih dan Limbah

Selasa, 19 Desember 2023 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-PT Nindya Karya dan PT Kawasan Industri Terpadu Batang (KITB) atau Grand Batang City melakukan penandatanganan perjanjian kerja sama (PKS) untuk pembangunan jaringan air bersih dan air limbah di KITB. Direktur Utama Nindya Karya Moeharmein Zein Chaniago mengatakan PKS bertujuan untuk melengkapi infrastruktur dasar industri di KITB, sehingga dapat menarik … Read more

Jepang Berkomitmen Lanjutkan Pembangunan MRT Jakarta

Senin, 18 Desember 2023 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Jepang berkomitmen untuk melanjutkan pembangunan MRT Jakarta Koridor Timur-Barat, dengan target peletakan batu pertama (groundbreaking) pada Agustus 2024. Komitmen tersebut merupakan hasil konkret kerja sama ekonomi yang berhasil dicapai dalam pertemuan bilateral antara Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida di Tokyo, Sabtu (16/12). “Presiden juga mendorong agar pembangunan … Read more

Jokowi Dorong Kolaborasi ASEAN-Jepang Hadapi Revolusi Industri 5.0

Senin, 18 Desember 2023 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendorong penguatan kolaborasi antara Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) dan Jepang untuk menghadapi transformasi revolusi industri 5.0. Dorongan tersebut disampaikan Presiden Jokowi dalam KTT Perayaan 50 Tahun Hubungan Persahabatan dan Kerja Sama ASEAN-Jepang dengan tema “Heart to Heart Partners Across Generation” di Tokyo,  Jepang, Minggu (17/12). “Selama 50 … Read more

17 Titik Perairan Indonesia Bisa  jadi Sumber Energi Listrik

Senin, 18 Desember 2023 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Sebanyak 17 titik perairan di wilayah Indonesia dipastikan  dapat dimanfaatkan menjadi energi listrik dengan total potensi mencapai 60 gigawatt (GW). “Indonesia itu memiliki potensi energi laut seperti energi arus, gelombang dan OTEC (ocean thermal energy conversion),” kata Kepala Balai Besar Survei dan Pemetaan Geologi Kelautan (BBSPGL) Kementerian Energi dan Sumber … Read more

Harga Listrik EBT kian Mendekati Energi Berbasis Fosil

Senin, 18  Desember 2023 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Harga listrik dari pembangkit energi baru terbarukan (EBT) dinilai sudah hampir mendekati harga listrik berbasis fosil, bahkan ada yang lebih efisien. Sekretaris Jenderal Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Dadan Kusdiana mengatakan, perkembangan positif tersebut membuat keseimbangan persaingan usaha antara EBT dan energi fosil. Dengan demikian, pemerintah mempunyai alasan … Read more

Pemerintah Belum Putuskan Masyarakat Pakai Masker

Jumat, 15 Desember 2023 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Hingga kini pemerintah belum memutuskan untuk mengimbau masyarakat menggunakan masker, berkaitan dengan perkembangan COVID-19 di tengah libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024. “Belum sampai ke sana. (Tapi) selalu diikuti dan diamati oleh Menteri Kesehatan dan jajaran,” kata Presiden Joko Widodo (Jokowi) setelah meninjau proyek pembangunan MRT Fase 2A di … Read more