Selama Oktober 2021 terjadi 500 Bencana di Jabar

Selasa, 23 November 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Gubernur Jawa Barat (Jabar) M Ridwan Kamil menuturkan sepanjang Oktober 2021 telah terjadi 500-an bencana alam di wilayah Jabar dan mayoritas bencana tersebut merupakan bencana hidrometeorologi atau yang terjadi oleh parameter meteorologi seperti curah hujan, kelembapan, temperatur, dan angin. “Per hari ini dari Oktober (2021) sudah disampaikan siaga satu sudah … Read more