Jamaah Indonesia Diizinkan Ibadah Haji Tahun Ini

Senin, 21 Maret 2022 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Arab Saudi akan membuka pelaksanaan ibadah haji bagi jamaah luar negeri, termasuk Indonesia pada penyelenggaraan haji 1443 Hijriah atau 2022 Masehi. “Saya kemarin bertemu Menteri Haji dan Umrah Saudi, saya mendapat penjelasan bahwa akan ada pemberangkatan jamaah haji tahun ini dari luar Saudi,” ujar Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, Senin … Read more