Inflasi September Didorong Kenaikan Harga BBM
Senin, 12 September 2022 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Bank Indonesia (BI) memperkirakan inflasi pada September 2022 mencapai 0,77% Â dibandingkan bulan sebelumnya (month-to-month/mtm), dengan penyumbang utama kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM). Direktur Eksekutif Kepala Departemen Komunikasi BI Erwin Haryono, akhir pekan, Â menyebutkan perkiraan tersebut berasal dari Survei Pemantauan Harga (SPH) pada minggu kedua September 2022. Komoditas utama penyumbang … Read more