Indonesia-Swiss Tandatangani Perjanjian Investasi Bilateral
Rabu, 25 Mei 2022 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Pemerintah Indonesia dan Pemerintah Swiss menandatangani Perjanjian Peningkatan dan Perlindungan Penanaman Modal (P4M) atau Perjanjian Investasi Bilateral (Bilateral Investment Agreement/BIT) guna memberikan perlindungan hukum dan kepastian berusaha. Penandatanganan P4M dilakukan Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia dan Federal Councillor Guy Parmelin, di House of Switzerland, Davos, Swiss, Selasa … Read more