Kemenperin: Transformasi Industri 4.0 Pacu Produktivitas Saat Pandemi

Jumat, 23 Oktober 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Sejumlah sektor manufaktur saat ini mulai melakukan transformasi bisnis, terutama yang mengarah pada penerapan industri 4.0. Hal ini didorong oleh upaya peningkatan produktivitas secara lebih efisien, apalagi di tengah fase adaptasi kebiasaan baru akibat dampak pandemi Covid-19. “Kinerja transformasi sekarang sangat penting untuk mendorong pertumbuhan ekonomi dan daya … Read more

Pemerintah Terbitkan SUN Senilai Rp 22,87 Triliun untuk Pembiayaan Program PEN

Jumat, 23 Oktober 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Pemerintah, Kamis (22/10), telah melakukan penerbitan empat seri Surat Utang Negara (SUN) dengan cara Private Placement kepada Bank Indonesia dengan jumlah total nominal penerbitan sebesar Rp 22,870 triliun. Penerbitan SUN ini merupakan transaksi yang ke lima untuk pemenuhan sebagian pembiayaan Public Goods. “Total kebutuhan pembiayaan Public Goods diproyeksikan sebesar Rp397,56 triliun, meliputi pembiayaan … Read more

Industri Baja akan Kembali Menggeliat Seiring Pemulihan Ekonomi

Jumat, 23 Oktober 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM- Manajemen PT Krakatau Steel Tbk (Persero) optimistis industri baja nasional akan kembali menggeliat seiring dengan pemulihan ekonomi pada kuartal III 2020. “Di Indonesia, proyek pembangunan dan membaca kondisi perbaikan ekonomi Indonesia di kuartal III, maka industri baja nasional akan ada peningkatan,” ujar Direktur Utama PT Krakatau Steel (Persero) Silmy … Read more

Kadin Harap Kinerja Menteri Kabinet Kerja Dievaluasi

Jumat, 23 Oktober 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Kinerja para menteri di Kabinet Kerja, terutama di bidang perekonomian agar  dievaluasi sebagai  tindak lanjut dan pertimbangan satu tahun Pemerintahan Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Ma’ru Amin. “Yang paling utama harapan kita, supaya Presiden juga mengevaluasi kinerja (menteri) kabinet yang selama ini tidak sesuai dengan harapan, terutama di bidang … Read more

Instansi Pemerintah Diwajibkan Belanja Produk UMKM

Jumat, 23 Oktober 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki menyatakan pemerintah segera mewajibkan seluruh instansi, termasuk kementerian dan lembaga (K/L), untuk mengalokasikan minimal 40%  pagu anggaran untuk belanja barang/modal dari usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM). Menurut dia, kebijakan  itu untuk mendorong sektor UMKM agar dapat tumbuh di tengah krisis akibat pandemi COVID-19. “Presiden sudah setuju … Read more

Luhut Lobi Eropa dan UEA untuk Program Penanaman Mangrove

Jumat, 23 Oktober 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan  ingin melobi Eropa dan Uni Emirat Arab (UEA) agar bisa ikut membantu melakukan investasi program penanaman mangrove di Indonesia. Menurut Luhut, pemerintah menargetkan penanaman 600 ribu hektare mangrove dalam empat tahun ke depan, di mana kebutuhan investasinya mencapai hampir Rp 16 … Read more

Pelaku Industri Baja Disarankan Jaga Arus Kas hingga 2022

Jumat, 23 Oktober 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Wakil Menteri BUMN Budi Gunadi Sadikin menyarankan agar pelaku industri baja menjaga arus kas keuangan hingga 2022 dalam rangka mengantisipasi dampak pandemi COVID-19. “Kita harus memastikan cash flow kita cukup. Saya sarankan siapkan hingga 2022, jadi tidak untuk satu tahun ke depan saja, jangan terlalu boros,” ujar Wamen Budi Gunadi … Read more

Presiden : Pengembangan Industri Turunan Batu Bara agar Dipercepat

Jumat, 23 Oktober 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Presiden Joko Widodo (Jokowi) instruksikan pengembangan industri turunan batu bara dipercepat , agar selain dapat meningkatkan  nilai tambah komoditas tersebut dan  mengurangi impor bahan baku industri,  juga   membuka lapangan kerja sebanyak-banyaknya. “Untuk itu kita harus bergerak ke pengembangan industri turunan batu bara,” kata Presiden Jokowi saat membuka rapat terbatas … Read more

IDI Berikan 5 Rekomendasi Rencana Program Vaksinasi Covid-19

Kamis, 22 Oktober 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Menyongsong rencana pemerintah melaksanakan program vaksinasi Covid-19, Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) memberikan lima rekomendasi. “Namun agar progam vaksinasi ini dapat berjalan lancar dan memperoleh hasil yang optimal, maka PB IDI memberikan rekomendasi,” kata Ketua Satgas Covid-19 PB IDI Zubairi Djoerban dalam siaran pers PB IDI … Read more

Pasien Sembuh dari Covid-19 Bertambah Jadi 297.509 Orang

Kamis, 22 Oktober 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Pasien sembuh dari Covid-19 per 21 Oktober 2020 bertambah sebanyak 3.856 kasus. Jumlah kumulatifnya kini sudah mencapai angka 297.509 kasus. Penambahan kesembuhan harian tertinggi masih berasal dari DKI Jakarta sebanyak 1.072 kasus dan kumulatifnya menembus angka 82.085 kasus.  Diikuti Jawa Barat menambahkan pasien sembuh harian sebanyak 550 kasus … Read more