Penyaluran Bansos PPKM agar Dipercepat
Jumat, 23 Juli 2021 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan meminta kepada menteri dan gubernur Jawa-Bali mempercepat penyaluran bantuan sosial (bansos) kepada masyarakat terdampak kebijakan PPKM. “Jika kita bisa menyalurkan (bansos) dengan cepat, maka masyarakat mau untuk tinggal di rumah. Selain itu penyaluran perlu dipercepat terutama di daerah-daerah aglomerasi, karena mereka … Read more