Siaga Covid-19, Pertamina Pastikan Pelayanan dan Pasokan BBM & LPG Aman

Senin, 16 Maret 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – PT Pertamina (Persero) memastikan pelayanan kepada masyarakat serta pasokan Bahan Bakar Minyak (BBM) dan Liquefied Petroleum Gas (LPG) dalam kondisi aman. Saat ini, Ketahanan stok BBM dan LPG untuk seluruh produk, secara nasional rata-rata di atas 20 hari.  VP Corporate Communication Pertamina, Fajriyah Usman menegaskan Pertamina menjamin seluruh … Read more

Begini Penanganan dan Pengendalian Penyebaran Covid-19 di Industri Jasa Keuangan

Senin, 16 Maret 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Menindaklanjuti arahan Presiden Republik Indonesia pada hari Ahad, 15 Maret 2020 dalam rangka meminimalkan risiko tersebarnya Corona Virus Disease (Covid-19). Perlu dilakukan tindakan serentak oleh instansi pemerintah, lembaga negara termasuk Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan pihak terkait lainnya. Sesuai kewenangan OJK untuk mengatur, mengawasi, dan melindungi Sektor Jasa … Read more

Utang Luar Negeri Akhir Januari Tumbuh 7,5%

Senin, 16 Maret 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM –  Posisi utang luar negeri (ULN) Indonesia pada akhir Januari 2020 tercatat sebesar 410,8 miliar dolar AS, terdiri dari ULN sektor publik (pemerintah dan bank sentral) sebesar 207,8 miliar dolar AS dan ULN sektor swasta (termasuk BUMN) sebesar 203,0 miliar dolar AS. ULN Indonesia tersebut tumbuh 7,5% (yoy), melambat … Read more

Waspada Covid-19, KKP “Rumahkan” Pegawai

Senin, 16 Maret 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Merebaknya wabah corona, membuat Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo mengeluarkan kebijakan agar jajarannya meningkatkan kewaspadaan. Melalui surat edaran bernomor B.181/SJ/KP.620/III/2020, terdapat sejumlah ketentuan pemberlakuan sistem kerja di lingkungan KKP. Dalam poin a surat yang ditandatantani oleh Plt Sekretaris Jenderal KKP, Antam Novambar tersebut mengimbau agar pejabat pimpinan … Read more

Ini Stimulus yang Diberikan Kemendag

Senin, 16 Maret 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Menteri Perdagangan Agus Suparmanto menegaskan Kementerian Perdagangan siap melakukan terobosan melahirkan kebijakan yang termasuk dalam Stimulus Ekonomi Kedua terkait Dampak Penanganan Covid-19. Hal tersebut disampaikan Mendag Agus dalam konferensi pers bersama Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Menteri Keuangan, Menteri Perindustrian, Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Kepala Badan … Read more

Cegah Penyebaran Corona, Layanan Perpajakan Dibatasi

Senin, 16 Maret 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM –  Sejalan dengan upaya pemerintah dalam pencegahan penyebaran virus Corona (COVID-19), mulai tanggal 16 Maret sampai dengan 5 April 2020 pelayanan perpajakan yang dilakukan di Tempat Pelayanan Terpadu (TPT) pada Kantor Pelayanan Pajak (KPP) di seluruh Indonesia untuk sementara ditiadakan. Peniadaan sementara pelayanan perpajakan yang dilakukan secara langsung ini, … Read more

Bersatu Padu Bersihkan Tempat Ibadah

Jumat, 13 Maret 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Menteri Kesehatan (Menkes), Terawan Agus Putranto menyampaikan bahwa dari sisi kesehatan menyangkut pencegahan maka semua membantu apa yang bisa dikerjakan dan dilakukan bersama-sama dengan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Tentara Nasional Indonesia (TNI), dan Kepolisian Republik Indonesia (Polri) bersatu padu membersihkan tempat-tempat ibadah. ”Dan di sini bisa kita … Read more

Jokowi Tinjau Sterilisasi Masjid Istiqlal

Jumat, 13 Maret 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Presiden Joko Widodo meninjau proses pembersihan atau sterilisasi Masjid Istiqlal dari wabah Virus Korona (Covid-19), di Provinsi DKI Jakarta, Jumat (13/3) pagi. Menteri Agama (Menag), Fachrul Razi menyampaikan bahwa Presiden Jokowi menyaksikan upaya menggulung semua karpet yang ada di Masjid Istiqlal ini dan kemudian menyemprot dengan antiseptik. ”Upaya … Read more

WHO Tetapkan Covid-19 Pandemi, Dirjen P2P: Semua Negara Harus Antisipasi dan Respons

Jumat, 13 Maret 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – World Health Organization (WHO) telah menetapkan bahwa Virus Korona (Covid-19) sebagai Pandemi sehingga mengisyaratkan kepada seluruh dunia untuk meyakini penyakit ini bisa menyerang siapa saja dan negara mana saja di dunia ini sehingga semua negara harus mengantisipasi dan memberikan respons. Hal tersebut diungkapkan dalam pernyataan pers oleh Juru … Read more

Tiga Pasien Covid-19 Dinyatakan Sembuh dan Boleh Pulang

Jumat, 13 Maret 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Tiga pasien yang sebelumnya terkonfirmasi positif Virus Korona (Covid-19) dan sempat dirawat di (Rumah Sakit Umum Pusat) RSUP Persahabatan, Provinsi DKI Jakarta, dinyatakan sembuh serta diperbolehkan pulang. Pernyataan ini disampaikan oleh Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) yang sekaligus juru bicara penanganan covid-19 Achmad Yurianto. Keyakinan ini … Read more