Irfan Setiaputra dan Triawan Munaf Jadi Dirut dan Komut Garuda
Rabu, 22 Januari 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM – Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) PT Garuida Indonesia (Persero) Tbk, hari ini, memutuskan untuk menunjuk Irfan Setiaputra sebagai direktur utama (dirut) perusahaan. Ia menggantikan dirut Garuda sebelumnya Ari Askhara yang dicopot karena skandal penyelundupan Harley Davidson dan sepeda Brompton. Selain itu, RUPSLB juga menunjuk Triawan Munaf … Read more