Diperlukan Berbagai Inovasi Pembiayaan Pembangunan Infrastruktur
Senin, 29Juni 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mendorong inovasi pembiayaan dalam pembangunan infrastruktur mengingat kemampuan anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN) yang sangat terbatas. “Kementerian PUPR memanfaatkan secara optimal potensi alternatif pembiayaan seperti SBSN untuk mengurangi kesenjangan antara kebutuhan dengan kemampuan pembiayaan APBN dalam pembangunan dan pemeliharaan infrastruktur,” kata … Read more