Kehadiran “BaliCEB” akan Tarik Wisatawan Berkualitas ke Pulau Dewata

Kamis., 16 Januari 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM- Kehadiran “Bali Convention Exhibition Bureau (BaliCEB)” dipastikan akan dapat menarik lebih banyak wisatawan berkualitas datang ke Pulau Dewata. Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali Trisno Nugroho mengatakan para wisatawan dapat melakukan wisata MICE (pertemuan, perjalanan insentif, konvensi dan pameran) dalam skala regional dan global. “Dengan BaliCEB, tidak saja hotel … Read more

Rokok Penyumbang Terbesar Kedua Terhadap Garis Kemiskinan

Kamis, 16 Januari 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat rokok kretek filter menjadi salah satu komoditas yang memberikan kontribusi besar terhadap garis kemiskinan dengan angka sebesar 11,17%  di perkotaan dan 10,37%  di perdesaan. “Rokok kretek filter menjadi terbesar kedua terhadap garis kemiskinan,” kata Kepala BPS Suhariyanto di Jakarta, Rabu (15/1). Berdasarkan Survei Sosial Ekonomi Nasional … Read more

Tiga Tokoh Dunia Ikut Terlibat Bangun Ibu Kota Baru

Kamis, 16 Januari 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan bahwa penunjukan tiga tokoh besar dunia sebagai dewan pengarah pembangunan ibu kota baru di Kalimantan Timur merupakan bagian dari upaya membangun kepercayaan investor global. “Dewan pengarah ada Sheikh Mohamed bin Zayed (MBZ) , Masayoshi Son dan Tony Blair. Peran mereka memberikan … Read more

Perpres Badan Otorita Ibu Kota Negara Tinggal Ditandatangani

Kamis, 16 Januari 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/ Kepala Bappenas Suharso Manoarfa mengatakan peraturan presiden (perpres) mengenai badan otorita ibu kota negara  setingkat kementerian sudah selesai. “Bentuknya perpres badan otorita sudah (selesai), tinggal ditandatangani. Tapi kalau kepalanya belum, jadi dibuat dulu bentuknya. Badan otorita setingkat kementerian, kemudian kira-kira dia menyerupai badan rekonstruksi yang ada, … Read more

Pemda Ikut Cegah Alih Fungsi Lahan Pertanian

Rabu, 15 Januari 2020 Jakarta (ANTARA) – Wakil Ketua DPR RI Rachmat Gobel meminta pemerintah daerah (Pemda) ikut andil dalam mencegah alih fungsi lahan pertanian. “Kita akan mendorong daerah untuk memiliki pemikiran yang sama. Pencegahan alih fungsi lahan pertanian, bukan hanya tugas Kementerian Pertanian atau pemerintah pusat saja. Pemerintah kabupaten, kota, atau provinsi harus ikut … Read more

Defisit Neraca Perdagangan 2019 Turun Tajam

Rabu, 15 Januari 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat neraca perdagangan Indonesia pada 2019 mengalami defisit yang turun tajam, yakni sebesar 3,2% miliar dengan total ekspor pada periode Januari-Desember 2019 sebesar  US$ 167,53 miliar  dan impor  US$ 170,72 miliar . “Defisit pada 2019 ini lebih kecil bahkan hampir sepertiga dari defisit yang terjadi pada … Read more

Kemenkeu Luncurkan Aplikasi INSWMobile Permudah Layanan Ekspor

Rabu, 15 Januari 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM- Kementerian Keuangan (Kemenkeu) meluncurkan aplikasi INSWMobile untuk mempermudah akses terhadap pelacakan dokumen dan informasi terkait ekspor melalui perangkat selular. Kepala Lembaga National Single Window Agus Rofiudin, menyebutkan dokumen yang dapat dilacak oleh aplikasi ini adalah status Pemberitahuan Impor Barang (PIB), Nomor Induk Berusaha (NIB) dan Surat Keterangan Asal/Certificate of … Read more

Nilai Ekspor Indonesia sepanjang 2019 Turun 6,94%

Rabu, 15 Januari 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM- Nilai ekspor Indonesia sepanjang 2019 turun 6,94% menjadi sebesar  US$ 167,53 miliar dari nilai ekspor pada 2018 yang sebesar  US$ 190,01 miliar. “Penurunan ekspor 6,94%  dari tahun sebelumnya. Penurunan ini cukup tajam,” kata Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Suhariyanto di Jakarta, Rabu (15/1). Suhariyanto memaparkan, sejumlah sektor mengalami penurunan … Read more

September 2019, Jumlah Penduduk Miskin Turun 0,44%

Rabu, 15 Januari 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat total penduduk miskin pada September 2019 mencapai 24,79 juta orang atau turun  0,44%  jika dibandingkan periode sama 2018 yang mencapai 25,67 juta orang. “Jika dibandingkan Maret 2019, penduduk miskin turun sebanyak 358,9 ribu orang dan dibandingkan September 2019 turun sebanyak 888,7 ribu orang,” kata Kepala … Read more

Emirat Arab Tanda Tangani 11 Perjanjian Bisnis senilai Rp 314 Triliun

Selasa, 14 Januari 2020 Jakarta, MINDCOMMONLINE.COM-Persatuan Emirat Arab (PEA) berinvestasi pada pengembangan bisnis sektor energi di Indonesia senilai  US$ 22,89 miliar atau Rp 314,9 triliun. Sebanyak 11 perjanjian bisnis yang berhasil diteken antara Indonesia dengan PEA, sebagian menyasar ke bisnis energi. Total estimasi nilai investasi yang diperoleh dari 11 hasil perjanjian tersebut mencapai Rp 314,9 … Read more